Page 3 - Jurnal Teknik BKI Propulsi :Penggerak Informasi Teknik Jasa Klasifikasi Indonesia
P. 3






Penggerak Informasi Teknik Jasa Klasifkasi Indonesia




Pembaca Yang Budiman,

Keberadaan sebuah media yang • Membentuk Divisi Pelayanan Pelanggan untuk membantu
menyajikan informasi teknik jasa pemakai jasa BKI dalam mengakses jasa klasifkasi,
klasifkasi kapal dan instalasi lepas berkonsultasi mengenai perkembangan pemeriksaan
pantai sangat diperlukan oleh dokumen dan gambar dan menyampaikan segala macam
pemakai jasa BKI untuk masukan dalam bentuk saran, kritik dan keluhan. Kami
menambah wawasan harapkan divisi tersebut menjadi kanal komunikasi antara
mengenai riset dan kajian BKI dan pemakai jasa sehingga kami dapat memberikan
teknik yang dilakukan baik pelayanan lebih baik lagi.
oleh peneliti dan surveyor
BKI maupun oleh praktisi • Pemisahan organisasi di BKI Cabang menjadi segmen
dibidang maritim. Untuk klasifkasi dan segmen komersil dilakukan dengan maksud
mewujudkan hal tersebut, lebih fokus terhadap jenis layanan yang dibutuhkan
BKI meluncurkan Jurnal pemakai jasa sehingga diharapkan kecepatan pelayanan
Teknik yang dinamakan untuk kedua segmen tersebut lebih ditingkatkan.
PROPULSI yang berarti Penggerak dengan motto Penggerak
Informasi Teknik Jasa Klasifkasi Indonesia . Kami berharap Selain melakukan re-organisasi, kami terus berupaya meningkatkan
Jurnal Teknik BKI PROPULSI bermanfaat bagi pemakai jasa kualitas dan profesionalitas lebih dari 200 personil teknik
BKI karena merupakan satu-satunya media yang bergerak yang dimiliki BKI. Salah satunya bergabung dengan The
dibidang informasi teknik jasa klasifkasi kapal dan instalasi Royal Institution of Naval Architects (RINA) Corporate Partner
lepas pantai di Indonesia. bersama lebih dari 100 institusi bidang maritim diseluruh
dunia melalui kerjasama pengembangan SDM.
Perkembangan suatu organisasi tidak terlepas dari kebutuhan
internal dan selalu berusaha memenuhi tuntutan pemakai Memasuki usia yang ke-50, BKI terus bergerak menjadi lebih
jasa. Kamipun melakukan konsolidasi ke dalam dengan baik untuk tetap menjaga kepercayaan anda. Terima kasih.
mereorganisasi BKI menjadi lebih profesional dan tanggap Salam Hangat,
terhadap setiap kebutuhan pemakai jasa. Beberapa perubahan
organisasi yang kami lakukan yang berhubungan langsung
dengan pemakai jasa diantaranya adalah:

• Melakukan penyatuan (merger) Divisi Lambung & Material Rudiyanto
dan Divisi Mesin & Listrik menjadi Divisi Teknik yang Direktur Utama Biro Klasifkasi Indonesia
memiliki tupoksi untuk melakukan pemeriksaan dan
pengesahan dokumen dan gambar konstruksi dan
sistem kapal. Tujuan dari penyatuan divisi tersebut
adalah untuk mempercepat proses pemeriksaan dan
pengesahan dokumen dan gambar tersebut.





















Jurnal Teknik BKI 3 3
Edisi 01- Juni 2014
   1   2   3   4   5   6   7   8